Rabu, 30 Agustus 2017

Penjelasan Trading dengan Risiko 2%



Pasti sudah sering mendengar tentang 2% risk, apasih 2% risk itu? dan Bagaimana cara pengaplikasiannya?
Ya halo, kali ini saya akan menjabarkan apa itu 2% risk?





Apa penting mas 2% risk ini? Wohoo, jelas sangat penting jika kita ingin menuju next level trading kita.
2% risk merupakan tingkat persen kerugian yang kita resikokan tiap trading kita. Kita harus merelakan setiap kerugian yang kita alami. Makanya banyak master yang bilang tidak ada sistem yang 100% profit(holly grail), pasti ada lossnya. Nah jadi 2% risk ini merupakan resiko yang ditanggung oleh trader setiap open posisi.

Cara menghitungnya sangat sederhana, balance : $250 meresikokan 2%.
250x2% => 250 x 0.02 = $5
$5 : 500(berapa poin untuk sl) = 0.01
$5 : 250 = 0.02

Untuk penggunaan sl tergantung dari volatailitas pair yang digunakan, contoh :
USDJPY / GBPUSD = +- sl 500 poin, tiap transaksi menggunakan lot 0.01 dengan balance $250
EURUSD / AUDUSD = +- sl 250 poin tiap transaksi menggunakan lot 0.02 dengan balance $250
Gunakan tingkatan balance per$250, contoh untuk pair volatailitas tinggi(GBPUSD) gunakan lot 0.01 untuk balance $250. $500 lot 0.02. $750 lot 0.03. Dst. Untuk volatilitas rendah gunakan dua kali lot. EURUSD. $250 Lot 0.02. $500 lot 0.04. Dst ingat. JANGAN OPEN POSISI LAGI SETELAH MELAKUKAN TRANSAKSI JUAL/BELI. CUKUP 1X TRANSAKSI SAJA.
Tingkatan lot / balance
$250 lot 0.01
$2.500 lot 0.10
$25.000 lot 1.00
$250.000 lot 10.00

Yuk belajar Trading For Living.
Go Trader Indonesia….
Ada yang ditanyakan? Bisa pm langsung saya

Salam, hangat trader Indonesia

Salafi eF eX


Image Source : Google.com/image
Ide Artikel : otak saya dan pengalaman saya
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan bertanya apapun itu mengenai blog saya, Insyaallah saya akan menjawabnya.